Cara Memperbaiki Windows yang rusak tanpa Install Ulang

Cara Memperbaiki Windows yang rusak tanpa Install Ulang

( Software Tweaking )

 

 yang kali ini akan mengulas Cara Memperbaiki Windows yang rusak tanpa Install Ulang

Ini adalah software windows repairing untuk memperbaiki atau mengoptimalkan kinerja komputer
Terkadang kita memilih jalan pintas apabila terjadi kerusakan pada windows yaitu dengan instal ulang tapi instal ulang mempunyai resiko yang sangat besar. Memang tidak salah untuk instal ulang tapi alangkah baiknya itu dijadikan cara paling terakhir jika tidak ada cara lain untuk memperbaiki windows

Cara memperbaiki Windows yang rusak tanpa Instal Ulang dengan menggunakan software Tweaking

Adapun langkah-langkahnya :

1. Install Tweaking

2. Next >> Next >> Next >> Next >> Start
3. Centang semua kotak dan mulai start ....tunggu hingga selesai biasa memakan waktu 30Menit sampai 45       Menit usahakan jangan di pakai dulu ketika sedang proses tweaking.
 Untuk Software Tweaking bisa anda unduh di bawah ini :


Semoga postingan Cara memperbaiki  Windows yang rusak tanpa Instal Ulang dapat mengatasi masalah windows anda

Repost: 02 Desember 2013

Sumber : shinobi2304


0 komentar:

Archive